[Lengkap dengan Kunci Jawaban] Soal Sumatif Akhir Semester 1 Seni Rupa Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Tahun 2023

 


Soal Sumatif Akhir Semester 1 Seni Rupa Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Tahun 2023


1. Berikut ini yang termasuk prinsip-prinsip  seni rupa adalah ...

A. Kesatuan dan keseimbangan

B. Keseimbangan dan keindahan

C. Keindahan dan irama

D. Irama dan Nada

Kunci Jawaban
C. Keindahan dan Irama

 

2. Setiap wujud dalam seni rupa diawali oleh ...

A. Titik

B. Garis

C. Bidang

D. Warna

Kunci Jawaban
A. Titik

 

3. Berikut merupakan jenis-jenis garis, kecuali ...

A. Melengkung

B. Vertikal

C. Horizontal

D. Simetris

Kunci Jawaban
D. Simetris

 

4. Keuntungan dari serat buatan dalam pembuatan makrame kecuali ...

A. Halus

B. Tahan lama

C. Lebih kuat

D. Lebih besar

Kunci Jawaban
D. Lebih Besar

 

5. Garis melengkung memberikan kesan ...

A. Tegak

B. Kuat

C. Lemah

D. Dinamis

Kunci Jawaban
C. lemah

 

6. Langkah pertama dalam membuat makrame adalah ....

A. Buat simpul kepala dengan melipatkannya pada penahan

B. Potong tali sesuai kebutuhan dan lipat bagian tali menjadi dua bagian sama panjang

C. Angkat tali bagian kiri dan menindih tali bagian kanan

D. Ujung-ujung tali masing-masing bagian ditarik untuk mendapatkan simpul yang kuat.

Kunci Jawaban
B. Potong tali sesuai kebutuhan dan lipat bagian tali menjadi dua bagian sama panjang

 

7. Simpul merupakan sebuah bentuk ikatan pada....
A. Tali atau benang

B. Besi tua

C. Kertas dan pensil

D. Penggaris dan penghapus

Kunci Jawaban
A. Tali dan benang

 


8. Perhatikan gambar di bawah ini !

Anyaman benda di samping dibuat dari bahan dasar …. 

A. Rotan

B. Daun pandan

C. Bambu

D. Enceng gondok

Kunci Jawaban
C. Bambu

 

9. Jenis anyaman yang digunakan untuk pembuatan tikar, dinding rumah tradisional, dan pembatas ruangan adalah anyaman ….

A. Datar

B. Miring

C. Truntum

D. Persegi

Kunci Jawaban
A. Datar

 

10. Unsur gelap terang dapat menciptakan kesan ...

A. Ramai

B. Datar

C. Keruangan

D. Seimbang

Kunci Jawaban
C. Keruangan


---

Itulah beberapa contoh Soal Sumatif Akhir Semester 1 Seni Rupa Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Tahun 2023 lengkap dengan jawabannya sebagai latihan kita menghadapi tes sumatif akhir semester ini.

Semoga bermanfaat dan semoga berhasil mendapatkan hasil belajar yang memuaskan.

close