Kisi-Kisi Sumatif Tengah Semester 1 IPAS Kelas 5 Kurikulum Merdeka

 


Kisi-Kisi Sumatif Tengah Semester 1 IPAS Kelas 5 Kurikulum Merdeka

Berikut ini adalah Kisi-Kisi Sumatif Tengah Semester 1 Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) Kelas 5 Kurikulum Merdeka. Semoga bermanfaat.

Kisi-Kisi Sumatif Tengah Semester 1 IPAS Kelas 5 Kurikulum Merdeka

  1. Siswa memahami sifat-sifat cahaya.
  2. Mengidentifikasi sifat-sifat cahaya yang ada di dalam peristiwa sehari-hari.
  3. Menyebutkan contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan sifat-sifat cahaya.
  4. Menjelaskan macam-macam cermin dan sifatnya.
  5. Memahami bagian-bagian mata dan fungsinya.
  6. Bagian mata luar dan bagian mata dalam
  7. Memahami gangguan-gangguan penglihatan (gangguan pada mata) sperti rabun dekat, rabun jauh, mata silindris, rabun senja, mata tua, dsb
  8. Menyebutkan pengertian, faktor penyebab, dan solusi/tindakan pertolongan pada berbagai gangguan penglihatan.
  9. Menyebutkan sifat-sifat bunyi
  10. Menyebutkan bagian-bagian telinga dan fungsinya
  11. Mampu menjelaskan alur urutan proses bagaimana telinga bisa mendengar.
  12. Menjelaskan bunyi gema dan gaung
  13. Memahami pengertian ekosistem dan rantai makanan 
  14. Menyebutkan contoh ekosistem alami dan ekosistem buatan
  15. Menyebutkan contoh rantai makanan pada sebuah ekosistem tertentu
  16. Menjelaskan peran makhluk hidup pada sebuah rantai makanan (produsen, konsumen I, Konsumen II, Konsumen III, dst, dan pengurai)
  17. Menjelaskan faktor-faktor yang mengganggu keseimbangan ekosistem.
[]
close